Kamis, 18 Oktober 2012

ILMU SOSIAL DASAR



1.-latar belakang ilmu sosial dasar adalah banyaknya kritikan yang ditujukan pada sistem pendidikan di perguruan tinggi bahwa pendidikannya  masih bertujuan untuk menghasilkan tenaga terampil saja. Tetapi menjadikan mahasiswa sebagai makhluk sosial yang peka dan mampu menyelesaikan masalah sosial.
   -Ruang lingkup ilmu sosial dasar adalah adanya berbagai aspek yang merupakan satu masalah sosial yang dapat ditanggapi dengan pendekatan sendiri/menurut keahlian yang berbeda-beda maupun sebagai gabunagan pendekatan antar bidang.
   -tujuan ilmu sosial dasar adalah membantu perkembangan wawasan penalaran dan kepribadian mahasiswaagar memperoleh wawasan yang lebih luas dan ciri-ciri kepribadian yang diharapkan dari sikap mahasisw, khususnya berkenaan dengan sikap dan tingkah laku manusia dalam menghadapi manusia-manusia lain,serta sikapdan tingkah laku manusia-manusia lain terhadap manusia yang bersangkutan secara timbal balik.
   -Masalah-masalah sosial dan ilmu sosial dasar yaitu masalah yang dihadapi tidaklah sama,di sebabkan karena perbedaan tingkat perkembangan kebudayaan masyarakat dan keadaan lingkungan alam. Masalah tersebut dapat berupa sosial,politik,moral,dan lainnya. Yang membedakan masalah ini ada hubungannya dengan nilai moral dan pranata sosial.
             #menurut masyarakat adalah segala sesuatu yang menyangkut kepentingan umum adalah masalah sosial.
             #menurut para ahli adalah suatu kondisi atau perkembangan dalam masyarakat yang berdasarkan atas studi, mempunyai sifat yang dapat menimbulkan kekacauan terhadap kehidupan masyarakat luas. Contohnya adalah pedagang kaki lima menurut definisi umum bukanlah masalah sosial karena merupakan upaya mencari nafkah, dan pelayanan warga pada taraf hidup tertentu. Tetapi bagi perncana kota merupakan sumber kekacauan lalu lintas dan peluang kejahatan.
 Ilmu sosial dasar menyajikan suatu pengetahuan yang menelaah masalah-masalah sosial yang timbul dan berkembang,yang diwujudkan oleh masyarakat dengan menggunakan pengertian-pengertian yang berasal dari berbagai bidang pengetahuan dalam ilmu-ilmu sosial
2.jelaskan pengertian:
 -paradigma: kumpulan tata nilai yang membentuk pola pikir seseorang sebagai titik  tolak pandangannya sehingga akan membentuk citra subjektifseseorang,mengenal realita dan akhirnya akan menentukan bagaimana seseorang menanggapi realita itu.
 -Teori: suatu konstruksi alam ide imajinatif manusia tentang realitas-realitas yang ia jumpai dalam pengalaman hidupnya.
 -Prinsip: simbol tertentu yang digunakan sebagai representasi objek yang diketahui atau dialami oleh manusia dalam kehidupan bermasyarakat.
 -Fakta: sebagai faktor nyata atau suatu realitas yang ada di suatu tempat dan dalam waktu tertentu tentang apa yang kita amati.Realitas yang kita amati itu bisa berupa kejadian, benda simbol sifat dan lain-lain.
-Revikasi:konfirmasi dari suatu analisa yang telah seseorang lakukan.
 -Prinsip: asas,kebenaran yang jadi pokok dasar orang berfikir,bertindak dan sebagainya.
 -hipotesis: jawaban sementara terhadap rumusan masalah penelitian, dimana rumusan masalah penelitian telah dinyatakan dalam bentuk kalimat pertanyaan.
 -Persepsi: sebuah proses saat individu mengatur dan menginterpresikan kesan-kesan sensoris mereka guna memberikan arti bagi lingkunagn mereka.
-Sistem: suatu kesatuan prosedur atau komponen yang saling berkaitan satu dengan yang lainnya bekerja sama sesuai dengan aturan yang diterapkan sehingga membentuk suatu tujuan yang sama.

                www.google.com
              

Tidak ada komentar:

Posting Komentar